NAMA WASIT MEMIMPIN PIALA EROPA 2012

nama wasit memimpin piala eropa 2012
Nama wasit memimpin piala eropa 2012 | 12 nama wasit untuk piala eropa 2012

MILANISTI | Expression Blog - Wasit merupakan sekumpulan orang yang memimpin laga pertandingan olah raga. Wasit sering dijadikan sebagai salah satu faktor pendukung penyelenggaraan sebuah pertandingan dan sebagai penengah keadilan saat bertanding.
Tanpa ada wasit sesuatu yang akan di pertandingkan akan tidak berjalan dengan baik, benar dan pertandingan tersebut akan kelihatan berantakan. Dengan adanya wasit pertandingan akan berjalan indah kawan.
Wasit juga sering disebut sebagai faktor negatif atau kegagalan dari para tim dalam bertanding. Oleh sebab itu bagi para wasit yang diakui sebagai kebenaran dan kepercayaan pada ajang pertandingan harus sebagai pahlawan kebenaran dan keadilan agar pertandingan dapat berjalan dengan baik dan benar atau juga disebut sebagai wasit fair play.

Piala eropa 2012 akan digelar dengan mengikuti sebanyak 16 (enam belas negara) yang diselenggarakan di 2 (dua) negara yaitu Polandia dan Ukraina. Dengan penyelenggaraan pertandingan piala eropa 2012 ini wasit sangat berperan penting dalam menjalankan dan memimpin pertandingan piala eropa 2012.

Inilah 12 (dua belas) wasit fair play dan asisten wasit untuk memimpin pertandingan piala eropa 2012. Nama wasit memimpin piala eropa 2012 sebanyak 12 (dua belas) orang ini, inilah yang dipercaya dan sudah menjalani berbagai test dan kualifikasi sebelum memimpin pertandingan piala eropa 2012. Disamping itu ada juga pengawas pertandingan dan asisten wasit cadangan juga berperan penting dalam menjalankan pertandingan.

Inilah nama wasit memimpin piala eropa 2012 | 12 (dua belas) nama wasit untuk piala eropa 2012 dan nama negara dari masing-masing wasit :

  WASIT 


1.Carlos Velasco Carballo ( Spanyol )Bendera Spanyol 


2.Cuneyt Cakir ( Turki )  Bendera Turki


3.Damir Skomina ( Slovenia )Bendera Slovenia


4. Viktor Kassai ( Hongaria )Bendera Hongaria


5. Bjorn Kuipers ( Belanda )Bendera Belanda


6. Pedro Proenca ( Portugal )Bendera Portugal


7. Wolfgang Stark ( Germany )Bendera Jerman


8. Craig Thomson ( Skotlandia )Bendera Skotlandia


9. Jonas Erikson ( Swedia )Bendera Swedia


10. Howard Webb ( Inggris )Bendera Inggris


11. Nicola Rizolli ( Italy )Bendera Italia


12. Stephane Lannoy ( Perancis )Bendera Perancis
ASISTEN WASIT

1. Roberto Alonso Fernandes
2. Yuan Carlos Yuste
3. Jesus Calvo Guadamoro
1. Mustafa Emre
2. Bahattin Duran
3.Tarik Ongun
1. Matej Zunic
2. Primoz Arhar
3. Marco Stancin
1. Robert Kispel
2. Gyorgy Ring
3. Gabor Eros
1. Norbertus Simons
2. Sander Van Roekel
3. Erwin Zeinstra
1. Tiago Trigo
2. Bernito Miranda
3. Ricardo Santos
1. Mark Borsch
2. Jan Hendrik
3. Mike Pikel
1. Graham Chambers
2. Alasdair Ross
3. Dere Rose
1. Fedrik Nilsson
2. Stefan wittberg
3. Matias Klasenius
1. Stephen Child
2. Michael Mullarkey
3. Peter Kirkup
1. Luca Maggiani
2. Renato Faverani
3. Andrea Stefani
1. Michael Annonier
2. Eric Dansault
3. Frederic Cano

4 (empat) nama pengawas pertandingan dan asisten wasit cadangan + nama negara masing-masing :

PENGAWAS PERTANDINGAN DAN A. WASIT CADANGAN

PENGAWAS PERTANDINGAN

1. Pavel Kralovec ( R. Ceko )Bendera Republik Ceko
2. Viktor Shvetsov ( Ukraina ) Bendera Ukraina
3. Marcin Borski ( Polandia ) Bendera Polandia
4. Tom Harald Hagen ( Norwegia )Bendera Norwegia
ASISTEN WASIT CADANGAN

1. Damien MacGraith ( R. Irladia )Bendera Republik Irlandia
2. Roman Slysko ( Slovakia )Bendera Slowakia
3. Marcin Borkowski ( Polandia )Bendera Polandia
4. Oleksandr Voytyuk ( Ukraina )Bendera Ukraina



Sumber : wikipedia



Tags : nama wasit untuk piala eropa 2012, nama-nama wasit piala eropa 2012, nama wasit memimpin piala eropa 2012, nama wasit dan foto/profil piala eropa 2012, 12 nama wasit untuk piala eropa 2012 

9 comments :

Reader's CommentsDimohon agar tidak meletakkan Link hidup didalam komentar dan berkomentarlah yang sopan ( No spam ). Terima kasih

  1. Di even bola yang besar, tidak hanya pemainnya yg bisa terkenal. Wasit yg memimpin pertandingan pun bisa makin kesohor. Jelas wasit yg dipasang gak main² reputasinya

    ReplyDelete
  2. wasit indonesia belum bisa dipercaya.. :D

    ReplyDelete
  3. nice info gan
    makasih yaa atas info nya
    di tunggu juga kunjungan balik nya

    ReplyDelete
  4. Welcome to mymoonlog
    join this site
    Thank you my friend

    ReplyDelete
  5. untung g ada wasit dari indonesia gan ,,
    wkwkwk
    absen malam di sini :D

    ReplyDelete
  6. Seorang BLogger harus serba tahu dan bisa inilah Saya. Sampai hal yang tidak Saya sukapun dituntun jadi suka hehe thanks infonya sob.

    ReplyDelete
  7. Terima kasih atas artikelnya.
    o iya selama saya jelajah mencari ilmu dengan blogwalking, menurut saya anda memiliki kelebihan tersendiri dari situs-situs lain dan jujur potensi anda juga sangat bagus, banyak juga ilmu yang saya pelajari disini jika ada waktu saya akan berkunjung lagi.



    #Semoga sehat selalu :D

    ReplyDelete