Jadwal Resmi MotoGP 2015 Siaran Langsung TRANS 7

Jadwal resmi siaran langsung MotoGP di TRANS 7

Jadwal Resmi MotoGP 2014
Jadwal resmi MotoGP siaran langsung Trans 7 telah ditetapkan di Televisi swasta tersebut dan salah satu blog seperti Milanisti | Expression Blog telah memberikan jadwal lengkap motogp 2015 kepada sobat pecinta olah raga Balapan (MotoGP) jadi tidak usah bingung mencari jadwal motogp karena di blog ini sobat bisa melihat dan bila perlu sobat juga bisa mencatat informasi dari saya. Inilah jadwal versi blog Milanisti | Expression Blog.

Oya terimakasih sebelumnya atas kunjungan dan telah mempercayai artikel blog ini memberikan dan menyediakan berita informasi jadwal lengkap motogp 2015. Blog ini sebelumnya memberikan artikel menarik seperti jadwal dan hasil bola, tutorial blog dan beberapa kompetisi yang berkaitan dengan blog dan pada kali ini blog ini mengamati bahwa race pada musim sebelumnya dan musim sekarang terus - menerus menarik disaksikan. Karena penantang yang masih terhebat masih dipegang oleh Jorge lorenzo yang mulai menggeser keperkasaan Valentino Rossi.

Nah, untuk masalah hak siar, televisi swasta Indonesia seperti Trans 7 kembali membuka lebar memberikan penanyangan langsung siaran resmi MotoGP. Selain olah raga sepak bola, motogp juga menjadi sesuatu tontonan yang tidak kalah seru disaksikan dari segi persengitan dilintas balapan. Dimusim lalu 2013 motogp ditayangkan oleh televisi Trans 7 dan musim 2015 kali ini masih tetap dipegang dan menjadi hak siar televisi ini.

Jadwal resmi motogp 2014 telah dijadwalkan dan dimulai pada 23 Maret 2015. Pada race - race sebelumnya digelar di losail, Qatar dan kali ini race motogp masih digelar pertama kali di Losail, Qatar. Jadwal motogp 2015 dimulai 23 maret dan berakhir 9 November 2015.

Kedatangan Marc Marquez ke MotoGP yang bisa dikatakan pemain race yang masih baru akan terus menjadi ancaman bagi pemain lama motogp seperti Valentino Rossi, Dani Pedrosa, Nicky Hayden, Andrea Dovizioso, dan Jorge lorenzo meraih podium dan berlomba menjadi yang terbaik di race musim ini. Marc Marquez juga tidak tinggal diam meninggal jauh dari race antar rekan - rekannya begitu saja dalam persaingan ketatnya motogp.

Berikut ini jadwal resmi MotoGP 2015 siaran langsung Trans 7

JadwalSirkuitNegara
23 Maret [MALAM HARI] WIB LozailQatar
13 AprilAustinAmerika Serikat
27 AprilRio HondoArgentina
04 MeiJerezSpanyol
18 MeiLe MansPerancis
1 JuniMugelloItalia
15 JuniBarcelona - CatalunyaSpanyol
28 JuniAssenBelanda
13 JuliSachsenringJerman
10 AgustusIndianapolisAmerika Serikat
17 AgustusBrnoRepublik Ceko
31 AgustusSilverstoneInggris
14 SeptemberMarco SimoncelliSan Morino
21 SeptemberMotorland AragonSpanyol
12 OktoberNelson PiquetBrazil
19 OktoberPhillip IslandAustralia
26 OktoberSepangMalaysia
09 NovemberVelenciaSpanyol

Nanti seterusnya keberlanjutan jadwal ini dan racenya.

2 comments :

Reader's CommentsDimohon agar tidak meletakkan Link hidup didalam komentar dan berkomentarlah yang sopan ( No spam ). Terima kasih

  1. selamat malam Sob... wah tidak sabar nich menanti tanggal 23 Maret untuk melihat Moto GP... sudah lama banget nich tidak melihat GP...

    ReplyDelete
  2. mntp infonya gan. kok mlm banget ya,mga gk ktdrn.

    ReplyDelete